Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Susu Picu Penuaan Dini




Hai sobat blogger, pasti tau dong dengan yang namanya susu . . .Tahu nggak kalo susu picu penuaan dini. Kalo belum tahu berikut penjelasannya :

Susu memiliki berbagai kandungan zat gizi yang berguna bagi tubuh. Tapi ada selentingan kabar yang menyatakan bahwa susu membuat wajah berjerawat, benarkah demikian?


Sebuah penelitian  melakukan pengamatan terhadap  47.000 responden wanita di Harvards National Nurses Health Study II.

Dari hasil pengamatan diketahui wanita yang minum susu lebih dari 3 gelas per hari saat remaja, 22% diantaranya mengalami masalah jerawat yang berat dibandingkan wanita yang hanya mengonsumsi susu 1 gelas tiap minggu.

Pada wanita yang tiap hari mengonsumsi susu sebanyak 2 – 3 gelas, 44% mengalami masalah jerawat saat remaja.

Menurut para ahli produk susu bisa memperburuk kondisi kulit yang memiliki potensi berjerawat. Akan tetapi, susu bukanlah satu-satunya penyebab kulit menjadi berjerawat. Masalah jerawat juga bisa dipengaruhi faktor genetik dan lingkungan.

Beberapa kandungan zat dalam susu memang bisa memperburuk kondisi jerawat. Walaupun demikian, faktor yang menentukan adalah hormon Anda.
                 
Nah itu penjelasanya, walaupun begitu tapi jangan takut minum susu ya. Karena susu menyehatkan untuk tubuh kita.asal jangan berlebihan.



Teima kasih, semoga bermanfaat.



Sumber: ghiboo.com

Post a Comment for "Susu Picu Penuaan Dini "